Kenali Tanda Awal Serangan Jantung Seperti yang Dialami Ricky Siahaan
Daftar Isi
- Tanda awal serangan jantung seperti yang dialami Ricky Siahaan
- 1. Rasa tidak nyaman di dada
- 2. Rasa tidak nyaman di area lain bagian tubuh atas
- 3. Sesak napas
- Variasi gejala serangan jantung pada wanita
Gitaris band SeringaiRicky Siahaan meninggal dunia pada Sabtu (19/4) lalu usai konsernya di Tokyo, Jepang. Ia dikabarkan meninggal dunia karena serangan jantung.
Dari kasus itu, masyarakat perlu memahami beberapa tanda awal serangan jantung seperti yang dialami Ricky Siahaan agar tak telat mendapatkan penanganan.
Kepergian CEO Whiteboard Journaldikonfirmasi oleh Seringai melalui akun Instagramnya. Disebutkan bahwa Ricky meninggal dunia secara mendadak usai menyelesaikan set di penutupan tur mereka.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pilihan Redaksi
|
Endapan lemak disebut dengan plak. Plak dapat pecah dan membentuk gumpalan yang menghalangi aliran darah. Kurangnya aliran darah dapat merusak atau menghancurkan sebagian otot jantung.
Tanda awal serangan jantung seperti yang dialami Ricky Siahaan
Serangan jantung perlu segera ditangani. Penanganan yang terlambat semakin menurunkan potensi selamat.
Untuk itu, Anda perlu mengenai beberapa tanda awal serangan jantung seperti yang dialami Ricky Siahaan berikut, menukil laman American Heart Association (AHA).
1. Rasa tidak nyaman di dada
Kebanyakan kasus serangan jantung diawali dengan rasa tidak nyaman di bagian tengah dada. Rasa ini dapat berlangsung beberapa menit, atau dapat hilang lalu muncul kembali.
Rasa tidak nyaman terasa seperti sesak atau nyeri.
2. Rasa tidak nyaman di area lain bagian tubuh atas
![]() |
Selain di dada, rasa tidak nyaman juga bisa muncul di area lain pada bagian tubuh atas. Gejalanya bisa berupa rasa nyeri dan tidak nyaman di salah satu lengan atau keduanya, punggung, leher, rahang, dan perut.
3. Sesak napas
Sesak napas dapat terjadi dengan atau tanpa rasa tidak nyaman di dada.
Selain itu, Anda juga perlu mewaspadai gejala awal serangan jantung yang lain seperti keringat dingin, mual, detak jantung cepat atau tidak teratur, serta merasa lelah dan pusing.
Lihat Juga :![]() |
Variasi gejala serangan jantung pada wanita
Nyeri dada (angina) jadi salah satu utama gejala serangan jantung. Namun, wanita biasanya memiliki beberapa gejala lain yang menyertai. Berikut di antaranya:
- rasa cemas,
- sesak napas,
- sakit perut,
- nyeri pada bahu, punggung, atau lengan,
- rasa lemah yang tidak biasa.
Demikian beberapa tanda awal serangan jantung seperti yang dialami Ricky Siahaan. Segera minta pertolongan medis jika Anda atau ada orang di sekitar yang mengalami beberapa gejala di atas.
(asr/asr)相关文章:
- Studi: Makan Ayam 4 Kali Seminggu Berpotensi Kena Kanker
- Hari Ini KPK Kembali Panggil Sjamsul Nursalim dan Istri, Jumat Keramat?
- Pertamina, Petronas, dan SK Earthon Kerja Sama Eksplorasi di Blok Binaiya
- Finlandia Jadi Negara Paling Bahagia di Dunia 7 Tahun Berturut
- Eggi Sudjana Laporkan Balik Farhat Abbas
- 加拿大有室内设计的大学你选择哪所?
- Prabowo: Saya Tak Takut Mafia, Saya Siap Mati untuk Bangsa dan Rakyat Indonesia!
- Finlandia Jadi Negara Paling Bahagia di Dunia 7 Tahun Berturut
- Anak Buah Prabowo Maju, Gerindra Resmi Polisikan Ratna Sarumpaet
- Wow! Ini Daftar 6 Kasus yang Diduga Jadi Dalang Penyerangan Novel Baswedan
相关推荐:
- Transaksi Dagangan RI–Tiongkok Tembus Rp2.112 T, Prabowo: Mitra Terbesar Kita!
- 意大利建筑设计学院有哪些?
- Kemenperin Tingkatkan Kompetensi Bahasa Mandarin SDM Industri Nasional
- 意大利建筑设计学院有哪些?
- Apa yang Harus Dilakukan Jika Kamu Alami Pelecehan Seksual?
- Di Malaysia Pajak Tahunan untuk Model Avanza Cuma Rp1 Juta, di Indonesia Bisa Sampai Rp6 Juta
- 艺术生留学推荐信怎么写?
- Finlandia Jadi Negara Paling Bahagia di Dunia 7 Tahun Berturut
- 6 Buah Ini Lebih Bermanfaat Jika Dimakan saat Perut Kosong
- Ini 3 Kelompok yang Berkesempatan Ikut Seleksi UTBK SNBT 2025 secara gratis, Siapa Saja?
- Anies Dinilai Sigap Tangani Kericuhan Jakarta
- INFOGRAFIS: Menjaga Bumi Lewat Keseharian, Bagaimana Caranya?
- Akhirnya, Ratna si 'Penyebar Hoax Terbaik' Ditangkap
- Tak Sekadar Hemat, Kisah Keluarga Temukan Makna Belanja di MR.D.I.Y.
- Viral Kebun Binatang Sydney Tiru Suasana Kampung RI, Ada Konter Pulsa
- Kenali Tanda Awal Serangan Jantung Seperti yang Dialami Ricky Siahaan
- Wewangian Pengusir Nyamuk, 5 Tanaman Ini Wajib Ada di Rumah
- Dukung UMKM, Ninja Xpres Hadiri Layanan Sameday Delivery
- Ternyata Ketua KPK Tahu Anak Buahnya Bertemu TGB, Ini Penjelasannya
- Cak Imin Mantan Menaker, Anies Yakin Cawapresnya Mampu Adu Gagasan Soal Ekonomi Saat Debat