Makna Jumat Agung: Mengenang Pengorbanan Yesus Kristus untuk Umatnya
Tanggal 18 April 2025 ditetapkan sebagai hari libur nasionaldi Indonesia. Bukan tanpa alasan, hari tersebut bertepatan dengan Jumat Agung, salah satu peringatan paling sakral dalam tradisi Kristen dan Katolik.
Jumat Agung, atau Good Friday dalam bahasa Inggris, adalah hari ketika umat Kristiani mengenang wafatnya Yesus Kristus di kayu salib. Momentum ini merupakan bagian dari rangkaian Pekan Suci (Holy Week) yang berpuncak pada Hari Paskah, peringatan kebangkitan Yesus dari kematian.
Secara teologis, Jumat Agung memperingati kisah pengorbanan Yesus di Bukit Golgota, di mana Ia disalib demi menebus dosa umat manusia. Peristiwa ini diyakini sebagai wujud kasih terbesar dalam ajaran Kristen.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Meski namanya terdengar kontras yakni agung atau baik untuk peristiwa kematian, kata Good dalam Good Friday merujuk pada kebaikan yang lahir dari pengorbanan tersebut, yakni harapan akan keselamatan dan kehidupan kekal.
Di Indonesia, Jumat Agung ditetapkan sebagai hari libur nasional berdasarkan kalender keagamaan Kristen. Penetapan ini mencerminkan semangat toleransi dan penghormatan terhadap keberagaman umat beragama yang hidup berdampingan di tanah air.
Peringatan Jumat Agung biasanya ditandai dengan ibadah khusus di gereja-gereja, doa puasa, dan perenungan atas makna penderitaan dan kasih. Di beberapa daerah, seperti Larantuka di Nusa Tenggara Timur, peringatan ini bahkan menjadi peristiwa budaya dan spiritual yang menyentuh ribuan peziarah.
[Gambas:Video CNN]
下一篇:Erick Thohir Rekrut Barry Tamin, Ipar Raffi Ahmad Jadi Komisaris BUMN
相关文章:
- INTIP: Daun untuk Mengatasi Asam Urat Secara Alami
- Serius Akan Basmi Premanisme Berkedok Ormas, Terminal Sampai Parkir Liar Akan Diawasi
- Asik! Harga BBM Pertamax RON 92 Turun di SPBU se
- Cuan Sambil Rebahan! Segera Klaim 3 Link Saldo DANA Kaget Hari Ini
- Eks Wamenkumham Kembali Ajukan Gugatan Praperadilan ke Pengadilan Negeri Jakarta Selatan
- FOTO: Boneka Raksasa Kaws Mejeng di Bangkok Thailand Jadi Magnet Turis
- Penderita Kanker Darah di RI Meningkat, Mayoritas Idap Leukemia
- Jangan Telat! Klaim Saldo DANA Kaget Ratusan Ribu di Momen Jumat Berkah
- Kemantapan Jalan Nasional untuk Libur Nataru 2023/2024 Telah Capai 96 Persen
- Kemenpar Dukung Perbaikan Geopark Kaldera Toba yang Diberi Kartu Kuning UNESCO
相关推荐:
- Ternyata Ini Alasan Sering Merasa Cemas di Malam Hari
- Klaim Saldo DANA Kaget Hari Ini, Bisa Buat Beli Paket Data Satu Bulan
- Mudah dan Cepat! Ini Langkah
- Serius Akan Basmi Premanisme Berkedok Ormas, Terminal Sampai Parkir Liar Akan Diawasi
- Jam Minum Kopi yang Paling Tepat Menurut Dokter
- Investor Terus Konsolidasi, Harga Bitcoin Masih Gagal Tembus US$105.000
- Munas XI Asperindo 2025 Siap Digelar, Presiden Prabowo Dijadwalkan Hadir
- Dapat Rejeki Nomplok hingga Rp149 Ribu dari Saldo DANA Kaget, Klaim Sekarang!
- Anak Terseret 'Drama' Orang Tua, Psikolog Peringatkan Dampaknya
- Jangan Tolak Rezeki, Ada Saldo Dana Kaget Gratis Capai Rp 400 Ribu Hari Ini
- KPU Ungkap Penetapan DPT di Malaysia Dilakukan sejak Juli 2023
- 6 Buah Ini Lebih Bermanfaat Jika Dimakan saat Perut Kosong
- Bupati Purbalingga Diduga Terima Duit Haram Rp500 Juta
- Mantan Penasihat Imbau KPK Jangan Asal Rotasi Jabatan
- 5 Ikan Terbaik untuk Kesehatan Ginjal, Selalu Hadirkan di Meja Makan
- Bupati Purbalingga Diduga Terima Duit Haram Rp500 Juta
- MRT Akan Tetap Berlakukan Tarif Rp1.000 Per KM
- 9 Kebiasaan Sehari
- Belasan Ribu Pengguna Narkoba Ditangkap oleh Satgas P3GN Polri Sepanjang 2023
- Temukan Kejanggalan, Polisi Bakal Periksa Rekening Ratna Sarumpaet